Romantic Lombok 3D2N merupakan salah satu paket honeymoon yang kami sediakan untuk pasangan baru menikah, dengan tour mengeskplore keindahan Gili Trawangan. dan berbagai destinasi wisata lainya yang berada di pulau lombok, menikmati indahnya wisata lombok dengan pasangan yang anda cintai.
Hari 1 (kesatu)
Arrival – Spa Treatment – Romantic Dinner
Inclusion : AC transport, guide, lunch, romantic dinner, couple spa treatment, accomodation (Incl. breakfast), mineral water, parking
Tour time : Daily, adjusted to arrival time
- Tiba di Bandara Internasional Lombok akan dijemput oleh guide kami untuk berangkat menuju Senggigi untuk spa treatment.
- Bersantai menikmati Spa Treatment untuk merilekskan tubuh agar fit selama liburan. Setelah spa treatment makan siang dengan menu Ayam Taliwang.
- Setelahnya lanjut check in hotel di Senggigi. Setelah check in anda bisa bersantai di kamar hotel atau di kolam renang bersama pasangan
- Malamnya romantic dinner di Coco Beach, restoran tepi pantai Senggigi dengan suasana yang romantis.
Hari ke 2 (kedua)
Gili Trawangan Sightseeing
Inclusion : AC transport, guide, entrance fee, public boat, snorkle, cidomo rent, lunch & dinner (food only), mineral water, accomodation (Incl. breakfast), parking
Tour time : Daily, 08:00 – 20:00 (12hours)
Dalam tour ini kita akan mengeskplore keindahan Gili Trawangan.
- Dalam perjalanan berhenti di Bukit Nipah untuk berfoto dengan latar lautan dan 3 Gili di kejauhan: Gili Air, Gili Meno dan Gili Trawangan.
- Perjalanan menuju Pelabuhan Bangsal untuk menyebrang ke Gili Trawangan.
- Tiba di Gili Trawangan kita akan tour keliling pulau menggunakan cidomo, kendaraan tradisional yang ditarik oleh kuda.
- Makan siang di Oda Cafe. Setelah makan siang wisata air snorkeling di pantai yang sangat bening.
- Puas snorkeling menikmati sore yang indah di tepi pantai sembari menunggu penyebrangan balik ke Pelabuhan Bangsal.
- Sebelum balik ke hotel makan malam di restoran tepi pantai dengan menu BBQ Seafood.
Hari ke 3 (ketiga)
Romantic Photo Session – City Tour – Departure
Inclusion : AC transport, guide, professional photographer, entrance fee, lunch (food only), mineral water, parking
Tour time : Daily, 08:00 – 16:00 (8hours)
Pagi setelah cek out bersiap untuk melakukan sesi foto bersama fotogafer profesional kami di beberapa spot foto di Senggigi.
Setelahnya belanja pakaian dan makanan khas Lombok di toko oleh-oleh. Makan siang dengan menu Nasi Puyung yang terkenal dengan sambal nya yang sangat pedas. Berangkat ke Lombok Tengah untuk mengunjungi Desa Sukarara, yang merupakan sentra kerajinan tenun songket Lombok.
Setelahnya kita akan sempatkan melihat desa adat suku Sasak di Desa Sade. Bila waktu masih mencukupi dilanjutkan dengan mengunjungi pantai selatan Lombok yang indah dan mempunyai pasir yang unik, biasa disebut pasir merica di Tanjung An. Selesainya kami antar ke Bandara Internasional Lombok.
Hotel : Jeeva Klui
Website: www.jeevaresorts.com
Lokasi: Jl. Raya Klui Beach No 1 – Lombok Barat
Total Hotel: 2 malam di Jeeva Klui
Total Keseluruhan:
Harga Untuk 2 Orang |
Ocean View Suite |
Beach Front Suite |
Beach Front Villa |
Low Season |
10.640.000 |
11.640.000 |
12.640.000 |
High season: 15 Juli – 15 September, 23 Desember – 5 Januari |
11.640.000 |
12.640.000 |
13.640.000 |
Puri Mas Boutique Resort & Spa
Website: www.purimas-lombok.com Lokasi: Jl. Raya Mangsit – Lombok Barat
Total Hotel: 2 malam di Puri Mas Boutique Resort & Spa
Total Keseluruhan:
Harga Untuk 2 Orang |
Quirky Garden Room |
Classic Queen |
Royal Suite Ocean View |
Low Season |
9.140.000 |
9.890.000 |
11.890.000 |
9.940.000 |
10.890.000 |
12.990.000 |
|
High season: 19-23 Maret, 10 Juli
– 31 Agustus, 10 Desember – 15 Januari |
Kila Senggigi Beach Lombok
Website: www.aerowisatahotels.com
Lokasi: Jl. Raya KM8 Senggigi – Lombok Barat
Total Hotel: 2 malam di Kila Senggigi Beach Lombok
Total Keseluruhan:
Harga Untuk 2 Orang |
Garden Room |
Seaview Room |
Seaview Bungalow |
Low Season |
8.640.000 |
8.890.000 |
9.390.000 |
High season: 15 Juli – 31 Agustus, 20 Desember – 5 Januari |
9.240.000 |
9.490.000 |
9.990.000 |
Include:
- Hotel & Honeymoon benefit
- Romantic dinner & spa treatment
- Romantic photo session
- Transport selama program
- Guide berpengalaman
- Masuk tempat wisata
- 3x makan siang, 2x makan malam
- Sewa cidomo
- Snorkeling
- mineral water
Exclude:
- Tiket pesawat & airport tax
- Pengeluaran pribadi (oleh-oleh, laundry, telpon hotel, dsb)
- Kegiatan optional/diluar program
Optional:
- Aerial fotografi menggunakan drone: IDR 2.000.000
- Photo album: IDR 300.000
NOTE :
Semua tour start dari Lombok, dengan area penjemputan di Mataram & Senggigi. Biaya tambahan akan dikenakan untuk penjemputan area berikut:
Bandara Lombok, Kuta, Pelabuhan Lembar, Pelabuhan Teluk Nara, Pelabuhan Bangsal: IDR 35.000 per orang.
Gili Trawangan, Gili Meno, Gili Air (incl cidomo transfer dan boat transfer): IDR 200.000 per orang.
Jadwal dan kegiatan fleksibel, bisa berubah sewaktu-waktu sesuai kondisi terkini.
Makan/kuliner adalah set menu yang sudah kami siapkan. Bila memesan tambahan menu akan kena biaya tambahan (biaya pribadi).
Program tour per hari maksimal 10 jam, kecuali bila ada kejadian tidak terduga. Bila ingin extend tour pada hari yang sama (night tour) akan ada biaya tambahan untuk transport.
Harga yang terlampir adalah harga dengan kalkulasi harga bbm yang berlaku saat ini. Bila pemerintah menaikan kembali harga bbm, kami akan mengkalkulasikan kembali harga paket tour ini dan tentunya setelah menginfokannya ke anda terlebih dahulu.